Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Pesan Natal 2023, Mahfud MD: Pemerintah Siapkan Langkah Mengamankan dan Buat Peribadatan Jadi Nyaman

Menko Polhukam RI Mahfud MD mengunjungi Gereja Katedral Jakarta, Sawah Besar, Jakarta Pusat, pada Minggu (24/12/2023).


Dalam kunjungannya kali ini, Mahfud menyampaikan isi pesan terkait Hari Raya Natal 2023.


Kita berharap agar suasana kehidupan antar umat beragama di Indonesia menjadi semakin baik, ujar Mahfud usai memberikan sambutan di dalam Gereja Katedral Jakarta, Minggu.


Mahfud meyakini, masyarakat akan berbuat baik jika para pemeluk agama melaksanakan ajaran agamanya dengan baik.


Sebab, Mahfud mengatakan, semua agama mengajarkan kebaikan serta persaudaraan.


Kalau anda orang mengatasnamakan agama tapi berpikir culas, dan apalagi melakukan tindakan kekerasan tentu mereka yang bersikap seperti itu pasti tidak beragama dengan benar, kata Mahfud.


Mahfud menambahkan, pemerintah akan mendukung setiap langkah-langkah untuk melaksanakan ibadah bagi semua agama agar pelaksanaannya bisa berjalan dengan baik.


Simak selengkapnya dalam video berikut.


Video Jurnalis: Syalutan Ilham

Penulis Naskah: Syalutan Ilham

Video Editor: Syalutan Ilham

Produser: Bagus Santosa


#mahfudmd #pemilu2024 #jernihmemilih #jernihkanharapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau