Hasto Sebut Jebakan Pertanyaan Gibran Saat Debat Tak Meraih Simpati Rakyat
Kompas
Kompas.com - 23/12/2023, 16:14 WIB
Sekretaris Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Hasto Kristiyanto memberikan komentarnya soal Debat Cawapres 2024 yang berlangsung pada Jumat (22/12/2023) malam.
Hasto menilai dalam debat itu cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka telah memberikan jebakan pertanyaan terhadap lawannya.
Jebakan yang diberikan Gibran itu disebut Hasto tidak menguntungkan, justru malah berdampak negatif terhadap Walikota Solo tersebut. Selain itu, Hasto menyebut Gibran juga hanya memberikan gagasan-gagasan yang makro.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah Narator: Musayadah Khusnul Khotimah Video Editor: Adimas Afif Nugroho Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas
Sekretaris Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Hasto Kristiyanto memberikan komentarnya soal Debat Cawapres 2024 yang berlangsung pada Jumat (22/12/2023) malam.
Hasto menilai dalam debat itu cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka telah memberikan jebakan pertanyaan terhadap lawannya.
Jebakan yang diberikan Gibran itu disebut Hasto tidak menguntungkan, justru malah berdampak negatif terhadap Walikota Solo tersebut. Selain itu, Hasto menyebut Gibran juga hanya memberikan gagasan-gagasan yang makro.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah
Narator: Musayadah Khusnul Khotimah
Video Editor: Adimas Afif Nugroho
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas
Musik: Mysterious Strange Things - Yung Logos
#DebatCawapres #GibranRakabumingRaka #Gibran #Pilpres2024 #JernihkanHarapan