Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Gempa Magnitudo 6,2 Guncang Gansu China, 86 orang Tewas
Gempa bermagnitudo 6,2 mengguncang Kabupaten Jishishan, Prefektur Otonomi Linxia Hui, Provinsi Gansu, Tiongkok barat laut, pada Senin (18/12/2023) pukul 23.59, menurut Pusat Jaringan Gempa Bumi Tiongkok (CENC).

Pusat gempa, dengan kedalaman 10 km, dipantau pada 35,7 derajat lintang utara dan 102,79 derajat bujur timur, kata CENC.

Kabupaten ini terletak di persimpangan provinsi Gansu dan Qinghai, sekitar 200 km dari ibu kota provinsi Lanzhou. Banyak daerah di Gansu dan Qinghai mengalami getaran yang kuat.

Hingga kini, operasi pencarian dan penyelamatan sedang berlangsung di Provinsi Gansu, Tiongkok barat laut, sementara jumlah korban tewas akibat gempa bumi dahsyat meningkat menjadi 86 orang di provinsi tersebut, dengan 96 lainnya terluka, pada pukul 04:00 hari Selasa.

Simak berita selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Rizkia Shindy
Narator: Rizkia Shindy
Video Editor: Agung Setiawan
Produser: Yusuf Reza Permadi

Musik: The Empty Moons of Jupiter - DivKid

#GempaChina #GempaGansu #JernihkanHarapan
Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau