Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Soal Pencopotan Baliho Ganjar, Bawaslu: Kami akan Bekerja Sama dengan Polisi

Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Rahmat Bagja merespons pernyataan calon presiden (capres) nomor urut 3 Ganjar Pranowo yang sempat mengatakan pencopotan baliho pencalonannya merupakan hal yang biasa. 


"Disampaikan kepada kami jika ada dugaan perusakan, kami juga kemungkinan akan bekerja sama dengan polisi dan Satpol PP," kata Bagja saat ditemui di Jakarta Pusat, Senin (18/12/2023). 


Dalam kesempatan itu, Bagja juga meminta agar peserta pemilihan umum (Pemilu) 2024 melaporkan tindakan yang diduga diskriminatif terhadap kandidat tertentu. 


Informasi selengkapnya dapat disimak dalam video berikut. 


Video Jurnalis: Nicholas Ryan Aditya 

Penulis Naskah: Talitha Yumnaa

Video Editor: Talitha Yumnaa 

Produser: Okky Mahdi Yasser 


#JernihkanHarapan #Bawaslu #RahmatBagja 

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com