TKN Prabowo-Gibran Bantah Aksi Bakar Semangat Gibran karena Terpancing Emosi
Kompas
Kompas.com - 13/12/2023, 17:05 WIB
Komandan Tim Fanta (Pemilih Muda) Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Arief Rosyid mengatakan cawapres nomor urut 2 Gibran bukan terpancing emosi saat membangkitkan semangat pendukung ketika capresnya, Prabowo menjawab soal putusan Mahkamah Konstitusi (MK).
Alih-alih emosi, Arief justru menyebut bahwa yang dilakukan Gibran itu merupakan bentuk antusiasme dan apresiasi setelah mendengar jawaban Pak Prabowo yang santai tapi on point.
Terpisah, Sekretaris TKN Prabowo-Gibran, Nusron Wahid mengatakan reaksi Gibran itu hanya bentuk spontanitas saja. Menurutnya, yang Gibran lakukan itu adalah bentuk dukungan kepada Prabowo.
Komandan Tim Fanta (Pemilih Muda) Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Arief Rosyid mengatakan cawapres nomor urut 2 Gibran bukan terpancing emosi saat membangkitkan semangat pendukung ketika capresnya, Prabowo menjawab soal putusan Mahkamah Konstitusi (MK).
Alih-alih emosi, Arief justru menyebut bahwa yang dilakukan Gibran itu merupakan bentuk antusiasme dan apresiasi setelah mendengar jawaban Pak Prabowo yang santai tapi on point.
Terpisah, Sekretaris TKN Prabowo-Gibran, Nusron Wahid mengatakan reaksi Gibran itu hanya bentuk spontanitas saja. Menurutnya, yang Gibran lakukan itu adalah bentuk dukungan kepada Prabowo.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Adhyasta Dirgantara
Penulis naskah: Tantri Febrina
Narator: Tantri Febrina
Video editor: Dimas Bagasgara
Produser: Naufal Noorosa Ragadini
Musik: March of The Hares - Nathan Moore
#PrabowoGibran #DebatPrabowo #DebatCapres #JernihkanHarapan
Artikel Terkait:
https://nasional.kompas.com/read/2023/12/13/13281761/gibran-berdiri-dan-bakar-semangat-pendukung-saat-debat-tkn-bukan-kepancing