Biden Belum Bisa Pastikan Keberadaan Sandera di Terowongan Gaza
Kompas
Kompas.com - 13/12/2023, 12:54 WIB
Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden mengaku dirinya tidak mempermasalahkan aksi Israel membanjiri terowongan di Gaza.
Biden mengaku sebelumnya ia mendapat laporan bahwa para sandera Israel tidak berada di terowongan.
Namun, ia sendiri mengaku belum mengetahui fakta di lapangan mengenai keberadaan sandera tersebut.
Biden mengaku telah memperingatkan Israel untuk mulai memprioritaskan keselamatan warga sipil di Gaza.
Hal itu disampaikan Biden saat konferensi pers pada Selasa (12/12/2023).
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa Narator: Muhammad Dava Arrifa Video Editor: Tri Febrianto Gunawan Produser: Adisty Safitri Music: Robots and Aliens - Joel Cummins
Biden mengaku sebelumnya ia mendapat laporan bahwa para sandera Israel tidak berada di terowongan.
Namun, ia sendiri mengaku belum mengetahui fakta di lapangan mengenai keberadaan sandera tersebut.
Biden mengaku telah memperingatkan Israel untuk mulai memprioritaskan keselamatan warga sipil di Gaza.
Hal itu disampaikan Biden saat konferensi pers pada Selasa (12/12/2023).
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa
Narator: Muhammad Dava Arrifa
Video Editor: Tri Febrianto Gunawan
Produser: Adisty Safitri
Music: Robots and Aliens - Joel Cummins
#PerangHamasIsrael #TerowonganGaza #AS #JernihkanHarapan #JernihMelihatDunia