Setelah Diperiksa, 6 Warga Rohingya Dikembalikan ke Kamp Penampungan Lhokseumawe
Kompas
Kompas.com - 10/12/2023, 20:37 WIB
Sebanyak enam warga Rohingya yang sebelumnya ditangkap kini telah dikembalikan ke kamp penampungan gedung Eks Imigrasi Kota Lhokseumawe.
Kepala Hubungan Masyarakat Polres Lhokseumawe, Salman, dihubungi per telepon, Minggu (10/12/2023) menyebutkan, keenam warga Rohingya itu yakni Razu (20), Rohidullah (19), Mainuddin (20), Hadayet Ullah (19), Muhammad Syakil (23), dan Ismail (18).
Sebanyak enam warga Rohingya yang sebelumnya ditangkap kini telah dikembalikan ke kamp penampungan gedung Eks Imigrasi Kota Lhokseumawe.
Kepala Hubungan Masyarakat Polres Lhokseumawe, Salman, dihubungi per telepon, Minggu (10/12/2023) menyebutkan, keenam warga Rohingya itu yakni Razu (20), Rohidullah (19), Mainuddin (20), Hadayet Ullah (19), Muhammad Syakil (23), dan Ismail (18).
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Masriadi
Penulis naskah: Elisabeth Putri Mulia
Narator: Elisabeth Putri Mulia
Video editor: Elisabeth Putri Mulia
Produser: Bagus Santosa
Musik: Shining in Dubai - Unicorn Heads
#PengungsiRohingya #Aceh #Rohingya #JernihkanHarapan