Detik-detik Justin Hubner Sah Jadi WNI, Pemain Naturalisasi dari Wolves
Kompas
Kompas.com - 06/12/2023, 19:28 WIB
Justin Hubner resmi menjadi warga negara Indonesia. Pemain Wolves U21 itu menjalani upacara pengambilan sumpah di Kantor Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta, Cawang, Rabu (6/12/2023).
Hubner mendapatkan persetujuan untuk menjadi warga negara Indonesia dari Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) melalui sidang paripurna ke-19 pada Masa Sidang IV tahun sidang 2022-2023.
Pemain yang pernah membela timnas U20 Belanda itu diproyeksikan untuk membela timnas Indonesia saat Piala Asia 2023.
Justin Hubner resmi menjadi warga negara Indonesia. Pemain Wolves U21 itu menjalani upacara pengambilan sumpah di Kantor Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta, Cawang, Rabu (6/12/2023).
Hubner mendapatkan persetujuan untuk menjadi warga negara Indonesia dari Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) melalui sidang paripurna ke-19 pada Masa Sidang IV tahun sidang 2022-2023.
Pemain yang pernah membela timnas U20 Belanda itu diproyeksikan untuk membela timnas Indonesia saat Piala Asia 2023.
Simak selengkapnya.
Video Editor: Anzala Ajra
Produser: Adil Pradipta Huwa
#JustinHubner #TimnasIndonesia #PSSI #JernihkanHarapan