Format Debat Cawapres Diubah, Anies Terkejut dengan Penetapannya
Kompas
Kompas.com - 02/12/2023, 13:37 WIB
Calon presiden (capres) nomor urut satu, Anies Baswedan menanggapi perubahan format debat calon presiden dan calon wakil presiden (capres-cawapres).
"Tim belum pernah diajak berbicara, pengalaman kami dulu selalu tiga-tiga pasangan calon itu ada urusannya yang diajak bicara, merumuskan bersama-sama. Karena itu kita terkejut, belum berbicara bersama tapi sudah ditetapkan," kata Anies saat ditemui di bilangan Jakarta Pusat, Sabtu (2/11/2023).
Mantan Gubernur DKI Jakarta itu menegaskan, perlu ada forum untuk calon wakil presiden, sehingga rakyat dapat melakukan perbandingan.
"Itu cara memberikan penghormatan kepada rakyat, karena rakyat lah pemegang kekuasaan," ujar Anies.
Informasi selengkapnya dapat disimak dalam video berikut.
Calon presiden (capres) nomor urut satu, Anies Baswedan menanggapi perubahan format debat calon presiden dan calon wakil presiden (capres-cawapres).
"Tim belum pernah diajak berbicara, pengalaman kami dulu selalu tiga-tiga pasangan calon itu ada urusannya yang diajak bicara, merumuskan bersama-sama. Karena itu kita terkejut, belum berbicara bersama tapi sudah ditetapkan," kata Anies saat ditemui di bilangan Jakarta Pusat, Sabtu (2/11/2023).
Mantan Gubernur DKI Jakarta itu menegaskan, perlu ada forum untuk calon wakil presiden, sehingga rakyat dapat melakukan perbandingan.
"Itu cara memberikan penghormatan kepada rakyat, karena rakyat lah pemegang kekuasaan," ujar Anies.
Informasi selengkapnya dapat disimak dalam video berikut.
Video Jurnalis: Talitha Yumnaa
Penulis Naskah: Talitha Yumnaa
Video Editor: Talitha Yumnaa
Produser: Naufal Noorosa Ragadini
#AniesBaswedan #DebatCawapres #AniesImin #JernihkanHarapan