Gunung Api Anak Krakatau Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 450 Meter
Kompas
Kompas.com - 26/11/2023, 20:59 WIB
Gunung Api Anak Krakatau kembali erupsi pada Minggu (26/11/2023) sekitar pukul 12.28 WIB.
Gunung Api yang berada di Selat Sunda, Kabupaten Lampung Selatan, Provinsi Lampung itu terekam mengalami erupsi dengan ketinggian kolom abu sekitar 450 m di atas puncak atau sekitar 607 m di atas permukaan laut.
Karena alasan keselamatan, petugas memberikan peringatan untuk tidak mendekat dan beraktivitas dalam radius 5 Km dari kawah aktif.
Video Editor: Deta Putri Setyanto Produser: Deta Putri Setyanto
Gunung Api Anak Krakatau kembali erupsi pada Minggu (26/11/2023) sekitar pukul 12.28 WIB.
Gunung Api yang berada di Selat Sunda, Kabupaten Lampung Selatan, Provinsi Lampung itu terekam mengalami erupsi dengan ketinggian kolom abu sekitar 450 m di atas puncak atau sekitar 607 m di atas permukaan laut.
Karena alasan keselamatan, petugas memberikan peringatan untuk tidak mendekat dan beraktivitas dalam radius 5 Km dari kawah aktif.
Video Editor: Deta Putri Setyanto
Produser: Deta Putri Setyanto
Musik: Dead Wrong - Jeremy Black
#GunungApiAnakKrakatau #ErupsiGunungApi #JernihkanHarapan