Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Israel Tingkatkan Serangan Jelang Jeda Kemanusiaan di Gaza

Israel meningkatkan serangannya di Jalur Gaza pada Rabu malam waktu setempat menjelang jeda kemanusiaan pertempuran antara pasukan Israel dan pejuang Hamas mulai berlaku.

Tentara Israel menyerang beberapa wilayah di Jalur Gaza, khususnya di bagian utara, kantor berita resmi Palestina WAFA melaporkan. WAFA melaporkan sejumlah orang tewas dalam serangkaian serangan udara Israel terhadap rumah-rumah penduduk di kamp pengungsi Nuseirat.

Kantor berita tersebut mengutip sumber-sumber lokal yang mengatakan bahwa artileri Israel membom daerah di sekitar Sekolah Khalifa di Beit Lahia di Gaza utara, yang merupakan rumah bagi lebih dari 8.000 pengungsi. Serangan ini mengakibatkan banyak orang mengalami luka-luka.

Simak berita selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Rizkia Shindy
Narator: Rizkia Shindy
Video Editor: Rizkia Shindy
Produser: Yusuf Reza Permadi

Musik: Warzone - Anno Domini Beats

#Israel #Gaza #Hamas #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com