Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Iran Latihan Pesawat Drone, Pamer ke Rusia dan Takuti Amerika

travel
4 Oktober 2023, 20:20 WIB

Militer Iran menggelar latihan drone gabungan berskala besar ke seluruh negeri pada Selasa (3/10/2023). Latihan itu melibatkan 200 drone (UAV) guna meningkatkan kesiapan tempur dalam menanggapi potensi serangan. Selama latihan itu drone juga dikerahkan untuk memantau kapal perang AS di bagian utara Samudra Hindia.

Bahkan tentara Iran sengaja melakukan pengawasan sepanjang waktu dan mendeteksi target kapal-kapal Amerika.

Sementara itu, Rusia banyak "menyontek" drone Iran. Rusia kini tengah mengembangkan produksi massal drone serang yang sejenis dengan buatan Iran. Rusia selama ini kerap menggunakan drone Shahed-136 buatan Iran yang bisa menempuh jarak lebih dari 1.600 km. Drone Iran versi Rusia disinyalir berskala lebih besar dan bisa meluncurkan serangan gerombolan yang menyasar satu target.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis naskah: Elisabeth Putri Mulia
Video editor: Elisabeth Putri Mulia
Produser: Mochamad Sadheli

Musik: Ten Inch Spikes - Jeremy Korpas

#LatihanGabunganIran #Iran #AngkatBesi #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi