Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pandawara Group Kembali Beraksi, Bersihkan Sampah di Kali Krukut Depok

teknologi
20 Juli 2023, 19:52 WIB

Komunitas pemuda peduli lingkungan, Pandawara Group kembali beraksi.

Kali ini, Pandawara Group terjun langsung membersihkan sampah di aliran Kali Krukut, Depok, Jawa Barat pada Selasa (18/7/2023).

Salah satu anggota Pandawara Group, Gilang Rahma menyebut bahwa kondisi sampah di kali Krukut ini tergolong parah.

Hal ini dikarenakan sampah di sungai tersebut merupakan sampah yang hanyut sehingga menyebabkan penumpukan.

Sampah yang memenuhi kali Krukut ini terdiri dari sampah rumah tangga, styrofoam hingga potongan batang-batang pohon.

Tak hanya itu, nampak juga ada banyak ban kendaraan yang diduga dibuang di aliran kali ini.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: Muhammad Naufal

Penulis: Muhammad Naufal

Penulis Naskah: Fathira Deiza A

Narator: Fathira Deiza A

Video Editor: Farah Chaerunniza

Produser: Ira Gita Natalia Sembiring

Music: Pedal On - Gunnar Olsen

#PandawaraGroup #KaliKrukut #Depok #JernihkanHarapan

Baca berita selengkapnya di artikel berikut:

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/07/18/11551081/bersihkan-kali-krukut-depok-pandawara-group-sampahnya-parah-sih

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi