Pria berusia 64 tahun ini mendapat uang sebesar Rp 19,5 miliar untuk mengganti tanah miliknya.
Mbah Taryo lantas menggunakan uang itu untuk membangun rumah mewah yang berlokasi tak jauh dari rumah lamanya.
Lantas, seperti apa kisah Mbah Taryo membangun rumah mewah dari hasil ganti rugi tersebut?
Simak informasi selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: Kontributor Jambi, Suwandi
Penulis Naskah: Alexandra Birgitta Anandaputri
Narator: Alexandra Birgitta Anandaputri
Video Editor: Tri Febrianto Gunawan
Produser: Adisty Safitri
Musik: Thunder - Telecasted
#MbahTaryo #ProyekTolJambi-Betung #JernihkanHarapan