Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Transjakarta Buka Layanan ke Soekarno-Hatta bagi Masyarakat Umum

news
16 Juni 2023, 21:51 WIB

PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) membuka rute baru menuju Bandara Soekarno-Hatta bagi masyarakat umum. Sebelumnya, layanan itu hanya berlaku bagi para karyawan yang bekerja di sekitar Bandara Soekarno-Hatta. Khususnya, yang pulang malam.

Kepala Departemen Humas dan CSR Transjakarta Wibowo mengatakan, saat ini pihaknya sedang membahas halte-halte yang akan disinggahi bus tersebut.

Sebelumnya, Dinas Perhubungan DKI Jakarta menyebutkan ada 15 unit bus Transjakarta tengah uji coba rute baru ke Bandara Soekarno-Hatta.

Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Syafrin Liputo mengatakan, saat ini dilakukan pemenuhan administrasi terkait layanan baru karena lokasi tujuan yakni Bandara Soekarno-Hatta berada di provinsi berbeda.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Muhammad Isa Bustomi

Penulis Naskah: Michaela Winda Saputra

Narator: Michaela Winda Saputra

Video Jurnalis: ARI

Video Editor: Farah Chaerunniza

Produser: Khairun Alfi Syahri MJ

Musik: Nonlinearity - Trout Recording

#BusTransjakarta #SoekarnoHatta #JernihkanHarapan

Artikel terkait:

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/06/16/14425901/transjakarta-pastikan-layanan-bus-ke-soekarno-hatta-bisa-untuk-masyarakat

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi