Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rommy Sebut Erick Thohir dan Sandiaga Uno Diminta Jokowi Dekati Partai Islam

hukum&politik
12 Mei 2023, 16:47 WIB

Ketua Majelis Pertimbangan PPP Romahurmuziy atau Rommy mengungkapkan, Menteri BUMN Erick Thohir dan Menparekraf Sandiaga Uno diperintahkan Presiden Joko Widodo untuk mendekati partai-partai politik berbasis Islam.

Ia mengatakan, arahan itu lah yang membuat Erick dan Sandiaga terus melakukan pendekatan dengan PPP dan sejumlah partai politik lain.

Rommy beranggapan, langkah tersebut diambil untuk memuluskan jalan Erick dan Sandiaga menjadi calon wakil presiden.

Pasalnya, saat ini Erick dan Sandiaga memang menjadi figur yang paling banyak diusulkan ketua DPW PPP untuk menjadi cawapres mendampingi Ganjar Pranowo.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: NIS, LOL, HAM, Ardito Ramadhan

Penulis: Tatang Guritno

Penulis Naskah: Fathira Deiza A

Narator: Fathira Deiza A

Video Editor: Bernard Siahaan

Produser: Khairun Alfi Syahri MJ

Music: My Peeps by Aaron Lieberman

#PPP #Rommy #SandiagaUno #ErickThohir #JernihkanHarapan

Baca berita selengkapnya di artikel berikut:

https://nasional.kompas.com/read/2023/05/12/12035031/rommy-sebut-erick-thohir-dan-sandiaga-uno-diminta-jokowi-dekati-partai-islam

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi