Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Labuan Bajo Jadi Lokasi KTT ASEAN 2023, Bagaimana Keamanannya?

entertainmentmusic
8 Mei 2023, 14:49 WIB

Polri bersama TNI, serta stakeholders yang tergabung dengan Satuan Tugas (Satgas) Pengamanan Asian Summit 2023 telah bersiaga mengamankan dan mengawal pelaksanaan Konfrensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN.

Hal ini dikonfirmasi oleh Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol Sandi Nugroho, pada Senin (8/5/2023).

Adapun pelasksanaan ASEAN Summit berlangsung di Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT), pada 9-11 Mei 2023.

Sebelumnya, Polri menyiapkan 2.627 personel gabungan untuk mengamankan penyelenggaraan KTT ASEAN.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Rahel Narda Chaterine

Penulis Naskah: Dica Septhian Herlambang

Narator: Dica Septhian Herlambang

Video Editor: Abdul Azis

Produser: Khairun Alfi Syahri MJ

Musik: Night Run Away - An Jone

#JernihkanHarapan #KTTASEAN

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi