Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Shalat Idul Fitri Lebih Dulu, Umat Muhammadiyah Tak Masalah soal Perbedaan Hari Lebaran

news
21 April 2023, 14:21 WIB

Muhammadiyah menetapkan 1 Syawal 1444 H jatuh pada Jumat (21/4/2023) hari ini. Sedangkan pemerintah menetapkan Idul Fitri jatuh pada Sabtu (22/4/2023) besok.


Meski begitu, perbedaan ini tidak menjadi masalah bagi umat muslim Muhammadiyah yang lebih dulu melakukan shalat ied hari ini.


Salah satunya Heri, warga Pejompongan yang mengikuti shalat di Masjid Al-Jabbar, Jakarta Pusat. Menurutnya, perbedaan ini merupakan keniscayaan yang sama-sama memiliki tujuan yang baik apapun pilihannya. 


Simak selengkapnya dalam video berikut.


Video Jurnalis: Nissi Elizabeth

Penulis Naskah: Nissi Elizabeth

Video Editor: Nissi Elizabeth

Produser: Elizabeth Prillia


#OnLocation #JernihkanHarapan #IdulFitri

#MudikLebaran2023

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi