Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Simak! Puncak Arus Mudik Lebaran 2023

otomotif
3 April 2023, 19:16 WIB

PT Jasa Marga Tbk memprediksi arus keluar kendaraan dari Jabotabek sebanyak 2,78 juta unit atau naik 6,77 persen dibandingkan Lebaran 2022 yang sebanyak 2.6 juta. Angka ini menunjukkan perubahan 8 persen lebih tinggi dibandingkan 2019 (2,57 juta kendaraan).

Tujuan ke arah Timur atau Trans-Jawa tercatat paling banyak dengan distribusi 52 persen, ke arah Barat atau Merak 27,8 persen dan ke arah Selatan atau Ciawi 20,2 persen. Sementara volume lalu lintas masuk Jabotabek sebesar 2,67 juta kendaraan atau naik 3,71 persen dibandingkan Lebaran 2022

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Hilda B Alexander
Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati
Video Editor:Agung Setiawan
Produser: Yusuf Reza Permadi

Music by Beyond - Patrick Patrikios

#PrediksiPuncakArusMudik #jernihberbagi #Ramadhan2023 #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi