Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rusia Gelar Uji Coba Rudal Anti-Kapal di Laut Jepang

travel
29 Maret 2023, 12:59 WIB

Kementerian Pertahanan Rusia, mengakui bahwa negaranya telah melakukan uji coba rudal anti-kapal di Laut Jepang.

Pada Selasa (28/3/2023), pihaknya menyebut bahwa dua kapal meluncurkan serangan rudal simulasi pada kapal perang musuh tiruan sekitar 100 kilometer jauhnya. Kementerian itu mengatakan target itu berhasil dihantam oleh dua rudal jelajah Moskit.

Moskit atau yang disebut SS-N-22 Sunburn oleh NATO, merupakan rudal jelajah anti kapal supersonik, yang memiliki kapasitas hulu ledak konvensional dan nuklir.

Adapun latina tersebut berlangsung di Teluk Peter the Great di Laut Jepang, namun tidak memberikan koordinat yang lebih spesifik.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Tito Hilmawan Reditya

Penulis Naskah: David Satya Putra

Narator: David Satya Putra

Video Editor: Bernard Siahaan

Produser: Khairun Alfi Syahri MJ

Musik: Vampire Cop by Odonis Odonis

#JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi