Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KPK Kembali Panggil Dito Mahendra untuk Diperiksa Terkait Pencucian Uang

hukum&politik
2 Februari 2023, 19:57 WIB

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memanggil Dito Mahendra untuk diperiksa sebagai saksi atas mantan Sekretaris Mahkamah Agung (MA), Nurhadi yang terjerat kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU). 


Juru Bicara Penindakan dan Kelembagaan KPK Ali Fikri mengungkapkan bahwa lembaga antirasuah tersebut telah berkomunikasi dengan penyidik Polres Serang terkait informasi pemeriksaan Dito Mahendra. 


KPK pun telah kembali memanggil Dito untuk hadir di Gedung Merah Putih KPK pada Senin (6/2/2023) mendatang dan berharap Dito bersikap kooperatif karena keterangannya disebut sangat dibutuhkan. 


Video Jurnalis: Talitha Yumnaa 

Penulis Naskah: Talitha Yumnaa

Video Editor: Talitha Yumnaa

Produser: Okky Mahdi Yasser 


#JernihkanHarapan #DitoMahendra #KPK 


Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi