Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cegah Teror Bom, Masyarakat Diimbau Waspada Ideologi Terorisme

news
8 Desember 2022, 17:52 WIB

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Boy Rafli Amar mengatakan, markas polisi kerap dijadikan teror lantaran polisi yang terdepan mengancam eksistensi kelompok itu, Kamis (8/12/2022). Pasalnya, bom meledak di Kantor Polsek Astana Anyar, Kota Bandung, pada Rabu (7/12/2022) pagi.


Boy Rafli Amar lantas cerita, teror terjadi di beberapa tempat belakangan ini, termasuk sasarannya markas polisi. Ia meminta agar selalu waspada kepada masyarakat dengan terorisme itu. Ia mengimbau agar tidak mengikuti gerakan yang salah. Sehingga tidak ada ruang bagi orang yang ingin menebar radikal terorisme.


Simak selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: Arie Julianto

Penulis Naskah: Arie Julianto

Video Editor: Arie Julianto

Produser: Elizabeth Prillia Yahya Carvallo


#TerorBom #Terorisme #JernihkanHarapan  


Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi