Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bakal Klarifikasi soal Uang Rp 1 Miliar, KPK Temui Lukas Enembe

news
3 November 2022, 14:24 WIB

Kuasa hukum Gubernur Papua Lukas Enembe, Stefanus Roy Rening menyebut, penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dijadwalkan melakukan pemeriksaan terhadap kliennya di Jayapura pada Kamis (3/11/2022) hari ini.

Roy mengaku mendapatkan informasi dari Direktur Penyidikan KPK Asep Guntur Rahayu bahwa ketua KPK, tim penyidik KPK, tim dokter KPK, dan tim dokter dari IDI akan menyambangi Lukas di kediamannya hari ini pukul 13.00 WIT.

Menurut dia, tim penyidik akan datang untuk mengklarifikasi soal dana Rp 1 miliar. Adapun Lukas diduga menerima gratifikasi Rp 1 miliar terkait proyek yang bersumber dari APBD di Papua.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: Kontributor Jayapura, Dhias Suwandi, Nissi Elizabeth

Penulis: Syakirun Ni’am

Penulis Naskah: Meiva Jufarani

Narator: Meiva Jufarani

Video Editor: Adimas Afif Nugroho

Produser: Agung Wisnugroho

Musik: Signal To Noise - Scott Buckley

#KPK #LukasEnembe #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi