Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BPOM Sebut Mie Sedaap yang Beredar di Hongkong dan RI Berbeda

news
30 September 2022, 19:31 WIB

Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) memastikan produk Mie Sedaap varian Korean Spicy Chicken Flavour Fried Noodle yang ditarik dari peredaran Hong Kong karena terdeteksi residu pestisida etilen oksida (EtO) berbeda dengan yang beredar di Indonesia.

BPOM menjelaskan EtO merupakan pestisida yang digunakan untuk fumigasi. Menurut CFS, residu pestisida EtO ditemukan pada mi kering, bubuk cabe, dan bumbu pada produk mi instan tersebut.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis : Muhammad Idris

Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah

Video Editor: Basilius Agung

Produser: Agung Wisnugroho

Musik: Virtual Roaming Charges - half.cool

#MieSedaap #Hongkong #KandunganETO #BPOM #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi