Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Iran Ogah Negosiasi Langsung dengan Amerika

news
6 April 2025, 19:49 WIB

Menlu Iran, Abbas Araghchi menegaskan penolakan terhadap negosiasi langsung dengan AS. Padahal, sebelumnya Presiden AS Donald Trump menyatakan lebih memilih dialog langsung dengan Teheran.

Trump menyampaikan permintaan perundingan langsung dengan Iran pada Maret 2025. Di sisi lain Trump juga mengancam akan menyerang Iran jika diplomasi gagal. Pada Kamis (3/4/2025), Trump kembali menyatakan, perundingan langsung akan lebih efektif.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati

Video Editor: Vina Muthi Ambarwati

Produser: Dandy Bayu Bramasta

#global #konflik #Iran #IRGC

Music: Sinister - Anno Domini Beats

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi