Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ancaman Trump Kian "Hidupkan" Senjata Nuklir Iran

news
20 Maret 2025, 21:31 WIB

Ancaman militer terbaru dari Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump memicu perdebatan dalam negeri Iran mengenai apakah negara tersebut harus berpegang pada kebijakan non-proliferasi nuklir atau justru mulai mempertimbangkan untuk memilikinya.

Trump diketahui kembali mengancam akan menyerang Iran jika negara tersebut tidak menghentikan program nuklirnya, termasuk pengayaan uranium pada tingkat rendah.

Tekanan ini justru mendorong Iran mempertimbangkan kembali kebijakan negara yang selama ini menyatakan bahwa Iran tidak akan mengembangkan senjata nuklir.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Adinda Septia Berliana
Narator: Adinda Septia Berliana
Video Editor: Angelia Elza Berliana Sari
Produser: Dandy Bayu Bramasta

#Global #Konflik ##Kompascomlab #Trump #Iran

Music: Tales from Southern Mexico - Jimena Contreras

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi