Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

IHSG Anjlok 6,12 Persen Hari Ini, Apa Penyebabnya?

news
18 Maret 2025, 18:15 WIB

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) anjlok hingga 6,12 persen pada penutupan perdagangan sesi pertama, pada Selasa (18/3/2025).

Trading halt pun diberlakukan oleh Bursa Efek Indonesia (BEI) usai IHSG turun lebih dari 5 persen. Sementara jika IHSG terus turun hingga lebih dari 15 persen, maka BEI dapat menghentikan perdagangan sepenuhnya.

Beberapa faktor penyebab anjloknya IHSG yakni, adanya ketegangan geopolitik dan kekhawatiran resesi, defisit APBN dan melemahnya rupiah, serta investor beralih ke aset yang lebih aman.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis : Nur Jamal Shaid
Penulis naskah: Salsabila Rahman Putri Suseno
Narator: Salsabila Rahman Putri Suseno
Video editor: Agung Setiawan
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

#Ekonomi #Bisnis #IHSGAnjlok #TradingHalt #IHGSSuspend

Music: Crazy - Patrick Patrikios

Artikel terkait:
https://money.kompas.com/read/2025/03/18/135008526/ihsg-hari-ini-anjlok-612-persen-apa-penyebabnya?source=headline

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi