Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanggapan Kapolri soal Tiga Polisi Diduga Ditembak Anggota TNI

news
18 Maret 2025, 17:34 WIB

Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo memberikan tanggapan terkait tiga anggota polisi yang ditembak di Way Kanan, Lampung, Selasa (18/3/2025).

Sebelumnya, Kapolri memberikan kenaikan pangkat anumerta untuk tiga anggota kepolisian yang gugur saat menggerebek tempat judi sabung ayam di Way Kanan, Lampung.

Kapolsek Negara Batin Inspektur Satu (Iptu) Lusiyanto diberikan kenaikan pangkat anumerta menjadi Ajun Komisaris Polisi (AKP). Kemudian, Brigadir Kepala (Bripka) Petrus Apriyanto naik satu tingkat menjadi Ajun Inspektur Polisi Dua (Aipda).

Terakhir, Brigadir Dua (Bripda) Ghalib Surya Ganta menjadi Brigadir Satu (Briptu).

Video jurnalis: Rasyid Ridho
Produser: Abba Gabrillin

#peristiwa #penembakan #kapolri

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi