China menanggapi ketegangan antara kelompok Houthi Yaman dan pasukan AS di Laut Merah.
Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China, Mao Ning, pada Senin (17/3/2025) menyatakan bahwa China menentang eskalasi apapun.
Menurut China, situasi di Laut Merah dan masalah di Yaman memiliki penyebab yang kompleks dan harus diselesaikan melalui dialog dan negosiasi.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Katarina Astriyani Setyaningsih
Narator: Katarina Astriyani Setyaningsih
Video editor: Katarina Astriyani Setyaningsih
Produser: Adisty Safitri
#Global #Perang #China #Houthi #AS
Music: World War Outerspace - Audio Hertz