Pasukan keamanan Irak melakukan operasi gabungan yang menewaskan pemimpin Islamic State of Iraq and Syria (ISIS), Abdallah Makki Muslih al-Rufay'i atau yang dikenal sebagai Abu Khadija.
"Sebuah serangan udara dilakukan dan Abdallah Maki Mosleh yang dikenal dengan nama Abu Khadijah terbunuh," ujar Wakil Komandan Operasi Gabungan Letnan Jenderal Qais al-Muhammadawi, Jumat (14/3/2025).
Abu Khadija terbunuh di Irak dalam sebuah operasi yang dilakukan oleh anggota badan intelijen nasional Irak bersama dengan pasukan koalisi yang dipimpin oleh Amerika Serikat.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Alicia Diahwahyuningtyas
Penulis Naskah: Daniel Kalis Jati Mukti
Narator: Daniel Kalis Jati Mukti
Video Editor: Agung Setiawan
Produser: Rizal Setyo Nugroho
#global #konflik #ISIS #PemimpinISIS
Music: Kurt - Cheel
Artikel terkait: https://www.kompas.com/tren/read/2025/03/15/081500265/irak-klaim-berhasil-bunuh-pemimpin-isis-abu-khadija-dalam-operasi-gabungan#google_vignette