Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Cek Lokasi Penukaran Uang Baru di Kas Keliling Bank Indonesia

news
4 Maret 2025, 04:45 WIB
Lokasi penukaran uang baru merupakan salah satu informasi yang dicari masyarakat jelang momen Lebaran 2025 atau Idul Fitri 1446 H.

Sebagian besar warga mencari lokasi penukaran uang baru terdekat untuk menukarkan uang pecahan yang nantinya akan dibagikan kepada keluarga, dan sanak saudara saat melakukan silaturahmi Lebaran 2025.

Bank Indonesia atau BI membuka program Semarak Rupiah Ramadhan dan Berkah Idul Fitri (Serambi) mulai hari ini, Senin (3/3/2025) pukul 12.00 WIB.

Lalu, bagaimana cara cek lokasi penukaran uang baru Lebaran 2025 Bank Indonesia?

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Puspasari Setyaningrum
Penulis Naskah: Vina Muthi Ambarwati
Narator: Vina Muthi Ambarwati
Video Editor: Tri Febrianto Gunawan
Produser: Adisty Safitri

#Ekonomi #Finansial #LokasiPenukaranUangBaru #Lebaran2025 #BankIndonesia #UangBaruBankIndonesia

Music: Overdrive Ride - Dan Lebowitz

Artikel terkait:
https://www.kompas.com/jawa-barat/read/2025/03/03/125401088/lokasi-penukaran-uang-rupiah-baru-lebaran-2025-di-kas-keliling-cek-di

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi