Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Momen Gibran Naik Motor Tinjau Korban Pergerakan Tanah di Sukabumi

news
6 Desember 2024, 17:07 WIB

Wakil Presiden Republik Indonesia (RI) Gibran Rakabuming Raka mengunjungi korban terdampak bencana pergerakan tanah di Kampung Cihonje, Desa Sukamaju, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, pada Jumat (6/12/2024).

Pantauan Kompas.com, Gibran tiba di lokasi sekitar pukul 09.28 WIB. Setibanya di sana, Wakil Presiden langsung meninjau para korban yang tengah mengungsi di SDN 2 Tegalpanjang.

Dalam kunjungan tersebut, Gibran juga memberikan susu, perlengkapan belajar, serta mainan kepada anak-anak yang terdampak bencana. Iya, dapat mainan tadi dari Pak Gibran, kata Fery (10 tahun), salah seorang murid kelas V di SDN 2 Tegalpanjang, saat diwawancarai Kompas.com di lokasi.

Simak berita selengkapnya dalam video berikut!

Jurnalis Video: Riki Achmad Saepulloh

Penulis : Riki Achmad Saepulloh

Penulis Naskah: Rizkia Shindy

Narator: Rizkia Shindy

Video Editor: Dimas Septian Adiyathama

Produser: Sherly Puspita (Arum)

Musik:

Puffs - Text Me Records / Social Works

Anomalous Hedges - Mini Vandals

#GibranRakabumingRaka #PergerakanTanah #Sukabumi #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi