Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[FULL] Pengakuan Korban Perundungan Siswa SMA Binus: Pelaku Anak Pejabat

news
18 September 2024, 17:33 WIB

Kuasa hukum siswa SMA Binus School Simprug berinisial RE (16), Agustinus Nahak, yang mengalami perundungan (bullying) menyebut bahwa pelaku perundungan terhadap korban diduga merupakan anak dari pejabat hingga ketua umum partai politik.

Dia menjelaskan korban yang merupakan siswa pindahan mengalami perundungan sejak pertama kali bersekolah di SMA swasta tersebut, adapun puncak perundungan terjadi pada 30 dan 31 Januari 2024.

Dalam rapat dengar dengan DPR Korban R-E menceritakan bagaimana aksi perundungan yang didapatkan di bulan pertama ia sekolah di Binus School Simprug. R-E juga mengaku para pelaku yang melakukan perundungan terhadap dirinya adalah anak seorang pejabat hingga ketua umum partai politik.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah
Narator: Musayadah Khusnul Khotimah
Video Editor: Musayadah Khusnul Khotimah
Produser: Yusuf Reza Permadi

Musik: Oh My - Patrick Patrikios

#PerundunganSiswadiSMABinus #SMABinusSchollSimprug #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi