Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengiriman Pasukan Indonesia ke Palestina Tunggu Mandat PBB

news
6 Juni 2024, 18:30 WIB

Menteri Luar Negeri Republik Indonesia Retno Marsudi menegaskan bahwa pengiriman pasukan Indonesia ke Palestina harus menunggu mandat dari Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).

Pernyataan ini disampaikan Retno setelah menghadiri rapat di Gedung DPR pada Rabu (5/6/2024).

Retno menjelaskan bahwa Indonesia akan terus berkomitmen membantu korban konflik di Palestina.

Hal ini sejalan dengan konstitusi yang berlaku di Indonesia.

Posisi diplomasi kita atau posisi pemerintah Indonesia di dalam mendukung perjuangan bangsa Palestina sangat jelas," ujar Retno.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah
Narator: Musayadah Khusnul Khotimah
Video Editor: Fathir Rohman
Produser: Yusuf Reza Permadi

Musik: Crazy - Patrick Patrikios

#Palestina #RetnoMarsudi #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi