Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pesawat Singapore Airlines London-Singapura Turbulensi Parah, 1 Penumpang Tewas

news
21 Mei 2024, 20:10 WIB

Pesawat Singapore Airlines penerbangan London-Singapura mengalami turbulensi parah pada Selasa (21/5/2024). Insiden tersebut menyebabkan satu penumpang tewas dan lebih dari 30 penumpang lainnya mengalami luka-luka.

Akibat mengalami turbulensi parah, pesawat Boeing 777-300ER tujuan Singapura tersebut kemudian dialihkan ke Bangkok, Thailand, dan mendarat pada pukul 15.45 waktu setempat.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Irawan Sapto Adhi
Penulis Naskah: Vina Muthi Ambarwati
Narator: Vina Muthi Ambarwati
Video Editor: Maria Dewi
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko

Musik: Dead Wrong - Jeremy Blake

#SingaporeAirlines #SingaporeAirlinesTurbulensi #SingaporeAirlinesMendaratDarurat #JernihkanHarapan

Artikel Terkait:

https://www.kompas.com/global/read/2024/05/21/174833070/pesawat-singapore-airlines-alami-turbulensi-parah-1-penumpang-tewas-30

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi