Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Presiden Iran Raisi Kecelakaan Helikopter Usai Resmikan Bendungan Azerbaijan

news
20 Mei 2024, 07:08 WIB
Presiden Iran Ebrahim Raisi mengalami kecelakaan helikopter saat dalam perjalanan pulang usai meresmikan bendungan di Azerbaijan, pada Minggu (19/5/2024).

Kecelakaan tersebut diduga terjadi akibat cuaca buruk saat helikopter melintasi langit perbatasan Iran-Azerbaijan.

Helikopter tersebut diduga membawa Raisi, Menteri Luar Negeri Iran Hossein Amirabdollahian, dan pejabat lainnya.

Lokasi kecelakaan diyakini berada di dekat Jolfa, kota di perbatasan dengan Azerbaijan, namun rincian lokasi tersebut masih belum bisa dipastikan.

Saat ini, pemerintah Iran memastikan telah mengirim regu penyelamat ke titik lokasi yang diyakini sebagai tempat kecelakaan, namun pencarian masih terkendala cuaca buruk dan kabut tebal.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa
Narator: Muhammad Dava Arrifa
Video Editor: Muhammad Dava Arrifa
Produser: Adisty Safitri
Musik: Dawn of Man - Quincas Moreira

#HelikopterIran #EbrahimRaisi #Iran #KecelakaanHelikopter #JernihkanHarapan

Artikel Terkait
https://www.kompas.com/global/read/2024/05/19/212357370/helikopter-kepresidenan-iran-kecelakaan-belum-diketahui-raisi-ada-di

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi