Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pura-pura Jadi Pegawai Bank, Seorang Pemuda Kuras Tabungan Pensiunan Guru Senilai Rp 74,7 Juta

news
16 Mei 2024, 17:17 WIB

Seorang pemuda bernama Kurniawan (38) asal Klaten, Jawa Tengah, menguras tabungan milik SL (77) pensiunan guru asal Kalurahan Bumirejo, Kapanewon Lendah, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta. Pelaku berdalih sebagai petugas bank BTPN dan berhasil meraup Rp 74,7 juta milik korban.

Diketahui, Kurniawan bekerja di sebuah koperasi yang bermitra dengan Taspen, sehingga mudah mendapatkan data siapa pun, termasuk SL. Sebagian besar uang curiannya digunakan untuk menutup hutang, dan bersenang-senang.

Penulis Naskah: Dani Julius Zebua

Kreatif: Marshanda Anggraini

Produser: Tri Indriawati


#penipuan #kulonprogo #kasus #viral

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi