Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Remaja di Jerman Tinggal di Kereta Setiap Hari, Rela Bayar Rp 160 Juta Per Tahun

news
13 Mei 2024, 14:10 WIB

Seorang remaja asal Jerman, Lasse Stolley (17) rela menghabiskan hari-harinya dengan tinggal di gerbong kereta api Deutsche Bahn kelas satu.

Untuk tinggal di kereta api, Lasse rela membayar tiket tahunan seharga 10.000 dollar AS, atau lebih dari Rp 160 Juta kepada pihak kereta api.

Kreatif: Marshanda Anggraini

Produser: Tri Indriawati


#LasseStolley #KeretaApi#Jerman

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi