Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sri Mulyani Angkat Bicara soal Aturan Barang Bawaan ke Luar Negeri

news
26 Maret 2024, 11:03 WIB

Menteri Keuangan Sri Mulyani buka suara tentang aturan pembatasan barang bawaan ke luar negeri oleh Bea dan Cukai saat Konferensi Pers APBN KiTa edisi Maret 2024, di Jakarta, Senin (25/3/2024).

Sri Mulyani melihat terdapat persoalan komunikasi dan sosialisasi sehingga menimbulkan keresahan di masyarakat, tujuan aturan tersebut adalah membantu Warga Negara Indonesia yang melakukan kegiatan di luar negeri.

Oleh karena itu, Sri Mulyani meminta pihak Bea Cukai bersama instansi terkait lainnya untuk memperjelas komunikasi dan mensosialisasikan peraturan tersebut.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Nabilah Safirah
Narator: Nabilah Safirah
Video Editor: Nabilah Safirah
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Musik: Interstellar Mood - Nico Staf

#SriMulyani #MenkeuSriMulyani #BeaCukai #BarangBawaanLuarNegeri #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi