Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga Beras di Pasar Induk Cipinang, Penjual Sebut Turun tapi Pembeli Mengeluh Naik

news
29 Februari 2024, 16:14 WIB

Beberapa minggu belakangan, harga beras yang mengalami kenaikan membuat banyak masyarakat mengeluh. Namun hal ini dibantah oleh Presiden Jokowi. Ia pun meminta wartawan untuk mengecek harga beras di Pasar Induk Beras Cipinang.


Beberapa pedagang di sana menyebut bahwa saat ini harga beras cenderung mengalami penurunan. Salah satunya, Aloy (40) yang menyebut bahwa sudah ada penurunan sekitar Rp 1.000-1.500 per kilogram.


Di sisi lain, seorang konsumen yang juga merupakan pemilik rumah makan, Tun Rahayu (60) mengatakan hal yang berbeda. Menurutnya, harga beras yang ia beli per tanggal 29 Februari 2024 justru masih tinggi. 



Kreatif: Anasthasya

Produser: Nibras Nada Nailufar


- #HargaBeras #PasarIndukBerasCipinang #BerasMahal

Jelajahi Tentang
TAG:

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi