Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Super Hercules C-130J, Pesawat Angkut Canggih yang Perkuat Pertahanan Udara Indonesia

teknologi
17 Februari 2024, 12:00 WIB

Super Hercules C-130J adalah pesawat angkut generasi terbaru dari Hercules, yang dibuat pabrikan pesawat asal Amerika Serikat, Lockheed Martin.

Pesawat angkut Super Hercules unit keempatnya dari lima unit yang dipesan Kementerian Pertahanan (Kemenhan), telah datang 22 Januari 2024 dan resmi diserahterimakan pada 24 Januari 2024 di Markas Skadron Udara 31 di Lanud Halim Perdana Kusuma, Jakarta Timur.

Peresmian serah terima unit keempat Super Hercules ini kepada Menhan Prabowo Subianto, turut disaksikan Presiden Joko Widodo.

Kehadiran Super Hercules C-130J melengkapi jajaran alutsista militer Indonesia.

Pesawat ini digadang-gadang sebagai pesawat angkut andalan untuk kebutuhan perang maupun non perang.

Lantas, seperti apa spesifikasi pesawat angkut Super Hercules C-130J, yang disebut-sebut memiliki teknologi yang lebih canggih dari pendahulunya?

Simak selengkapnya berikut ini.

Host: Nabilah Safirah

Penulis Naskah: Nabilah Safirah

Narator: Nabilah Safirah

Kreatif: Dimas Septian Adiyathama, Adinda Septia Berliana

Video Editor: Dimas Septian Adiyathama

Videographer: Dimas Septian Adiyathama

Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Music:

Icelandic Arpeggios - DivKid

Skylines - Anno Domini Beats

Heartbeat - Godmode

Stellar Wind - Unicorn heads

Crazy - Patrick Patrikios

#PesawatSuperHerculesC130J #SuperHercules #PesawatHercules #AmerikaSerikat #PesawatAngkut #TNIAU #TNI #Indonesia #Brigade

Artikel Terkait:

https://nasional.kompas.com/read/2024/01/24/09534271/disaksikan-jokowi-prabowo-serahkan-pesawat-super-hercules-c-130j-unit-ke-4

https://www.kompas.com/cekfakta/read/2023/07/01/085500282/infografik--spesifikasi-pesawat-super-hercules-milik-tni-au

https://nasional.kompas.com/read/2023/03/07/06060091/wakasau-sebut-keunggulan-pesawat-c-130j-super-hercules-avionik-terintegrasi

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi