Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menteri ESDM Beri Sinyal Kenaikan Harga BBM Nonsubsidi Per Awal Maret 2024

news
16 Februari 2024, 18:17 WIB

Menteri ESDM Arifin Tasrif memberi sinyal kenaikan harga BBM nonsubsidi pada awal Maret 2024.

Arifin menjelaskan, potensi kenaikan harga BBM itu meyusul kenaikan harga minyak mentah Indonesia (ICP).

Menurutnya, harga ICP saat ini naik sekitar 5-6 dolar AS dan menjadi 82 dolar AS per barel.

Namun, pemerintah tak akan menaikkan harga BBM bersubsidi.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Haryanti Puspa Sari

Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa

Video Editor: Muhammad Dava Arrifa

Produser: Adisty Safitri

Music: Depth Fuse - French Fuse

#HargaBBMnonsubsidi #hargaBBMsubsidi #JernihkanHarapan #Pertamina #MenteriESDM #BBMnaik

Artikel Terkait

https://money.kompas.com/read/2024/02/16/154100826/menteri-esdm-beri-sinyal-kenaikan-harga-bbm-nonsubsidi#google_vignette

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi