Pemungutan suara di luar negeri sudah dilakukan sejak 5 Februari 2024. Pemungutan suara di luar negeri lebih dulu dibanding dalam negeri. Akan tetapi, penghitungannya berbarengan dengan di Indonesia.
Seperti halnya yang terjadi di Malaysia. Pemilu 2024 di Malaysia digelar pada Minggu, 11 Februari di WTC, Kuala Lumpur, Malaysia. Pemungutan suara ini menjadi yang terbesar untuk pelaksanaan pemilu di luar Indonesia karena memiliki daftar pemilih tetap (DPT) yang mencapai 222.000 pemilih.
Sementara penghitungan pemilu luar negeri dijelaskan oleh Ketua KPU, Hasyim Asyari. Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Elisabeth Putri Mulia
Narator: Elisabeth Putri Mulia
Video editor: Elisabeth Putri Mulia
Produser: Mochamad Sadheli
Musik: Smoke Jacket Blues - TrackTribes
#Pemilu2024 #JernihMemilih #PemiluLuarNegeri #JernihkanHarapan