Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tegas Bela Palestina di DK PBB, Menlu Retno Ajukan Tiga Tuntutan

news
24 Januari 2024, 21:21 WIB

Menteri Luar Negeri (Menlu) RI Retno Marsudi mengajukan tiga tuntutan dalam debat terbuka Dewan Keamanan (DK) PBB pada Selasa (23/1/2024), yaitu gencatan senjata permanen sesegera mungkin, penghentian pasokan senjata ke Israel, dan diterimanya Palestina sebagai anggota penuh PBB.

Dalam forum itu, Retno juga mempertanyakan keseriusan Dewan Keamanan PBB untuk menjalankan berbagai resolusinya mengenai Palestina, yang disebut Retno kerap gagal dilaksanakan.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Irawan Sapto Adhi
Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati
Narator: Arini Kusuma Jati
Video Editor: Fathir Rohman
Produser: Farid Firdaus

Music by Crazy - Patrick Patrikios

#DKPBB #MenluRI #JernihkanHarapan

Artikel terkait: https://www.kompas.com/global/read/2024/01/24/074648870/di-debat-terbuka-dk-pbb-menlu-ri-kembali-bela-palestina-ajukan-3-tuntutan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi