Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menlu AS Antony Blinken Temui Presiden Palestina di Tepi Barat, Bahas Apa?

news
11 Januari 2024, 06:00 WIB
Menteri Luar Negeri Amerika Serikat Antony Blinken bertemu dengan Presiden Palestina Mahmoud Abbas pada Rabu (10/1/2024) di Kota Ramallah, Tepi Barat.

Menlu AS itu mengupayakan reformasi pemerintahan untuk mengatur Gaza pascaperang yang juga mencakup langkah-langkah nyata menuju negara Palestina.

Blinken mengatakan dirinya bahkan telah mendapatkan komitmen dari berbagai negara di kawasan untuk membantu pembangunan kembali dan memerintah Gaza setelah perang Israel melawan Hamas, dan normalisasi Israel-Arab.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Meiva Jufarani
Narator: Meiva Jufarani
Video Editor: Tri Febrianto Gunawan
Produser: Adisty Safitri
Musik: Robots and Aliens - Joel Cummins

#Palestina #AS #AntonyBlinken #MahmoudAbbas #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi