Honda kembali memamerkan mobil konsepnya di Consumer Electronics Show (CES) 2024 yang digelar di Amerika Serikat. Rencananya, konsep mobil listrik tersebut akan diluncurkan pada 2026. Dilansir dari Hondanews.com pada Rabu 10 Jan 2024, Honda resmi mengumumkan "Honda 0 (zero) Series", yaitu seri mobil listrik baru yang akan launch di tahun 2026. Terdapat Dua model konsep yang ditampilkan perdana pada CES kali ini yaitu Saloon dan Space-Hub.
Jika anda menyukai video seperti ini bisa tonton video :
- https://youtu.be/iyU2tD1e8Js
- https://youtu.be/ULHCvJRk64A
- https://youtu.be/-RR7s_qxYKQ
Kompas.com
PT. Kompas Cyber Media
Gedung Kompas Gramedia, Unit II Lt 5
Jl. Palmerah Selatan No 22-28
Jakarta 10270, Indonesia
You can visit our official website: https://otomotif.kompas.com/
Follow our social media:
Facebook: https://www.facebook.com/Otomotif.Kompascom/
Instagram: https://www.instagram.com/kompas.otomotif/
Tiktok : https://www.tiktok.com/@otomotifkompas?
#Otomotif #Honda #Honda0Series #MobilListrikHonda #CES2024 #Saloon #SpaceHub #HondaSpaceHub #HondaSaloon #MobilListrik #KendaraanListrik #SpesifikasiHondaSaloon #SpesifikasiHondaSpaceHub #EV #ConsumerElectronicsShow2024 #KGNow #Kompascom #KompasOtomotif #JernihkanHarapan