Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bawaslu Semarang Anggap Prabowo Persilakan Terima Politik Uang Bukan Pelanggaran

news
22 Desember 2023, 08:45 WIB

Calon Presiden (Capres) nomor urut 2, Prabowo Subianto sempat menyinggung soal politik uang pada pemilu 2024 mendatang. Prabowo mempersilakan masyarakat untuk menerima politik uang. Menanggapi hal itu, Ketua Bawaslu Kota Semarang, Arief Rahman mengaku sudah melihat isi pidato Prabowo saat acara APPSI di Kota Semarang secara lengkap.

Menurut Arief, pernyataan Prabowo tersebut merupakan ungkapan personal soal problematika kondisi global dan pemodal yang akan membeli suara rakyat jelang Pemilu 2024.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Muchamad Dafi Yusuf
Penulis Naskah: Vina Muthi Ambarwati
Narator: Vina Muthi Ambarwati
Video Editor: Menika Ambar Sari
Produser: Firzha Ananda Putri

Musik: Mission to Mars - Audio Hertz


#PrabowoSubianto #DeklarasiAPPSI #Bawaslu #Pilpres2024 #JernihkanHarapan

Artikel Terkait:
https://regional.kompas.com/read/2023/12/21/231024878/bawaslu-semarang-buka-suara-soal-prabowo-yang-persilakan-masyarakat-terima

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi