Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Para Wakil 8 Negara NATO Akan Kunjungi Korsel, Ada Apa?

news
11 Desember 2023, 12:30 WIB

Perwakilan delapan negara anggota Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) dijadwalkan mengunjungi Korea Selatan (Korsel) pekan ini. Mereka akan mengunjungi Seoul selama tiga hari mulai Rabu, (13/12/2023). Delapan negara itu adalah Amerika Serikat, Inggris, Italia, Denmark, Belanda, Republik Ceko, Rumania, dan Polandia.

Wakil delapan negara itu direncanakan melakukan pembicaraan keamanan dengan para pejabat Korea Selatan. Mereka juga akan menghadiri forum perempuan dan keamanan yang diselenggarakan Kedutaan Besar AS di Seoul.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis naskah: Daniel Kalis Jati Mukti
Narator: Daniel Kalis Jati Mukti
Video editor: Daniel Kalis Jati Mukti
Produser: Monica Arum

Musik: 368 - Dyalla

#KoreaSelatan #NATO #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi