Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Israel Tuding Iran Dukung Hizbullah Serang Perbatasan

news
3 November 2023, 19:00 WIB
Tentara Israel pada Kamis menuding kelompok bersenjata Iran mendukung kelompok Hizbullah Lebanon dalam melancarkan serangan di lintas batas terhadap Israel.

Dalam sebuah pernyataan, juru bicara militer Avichai Adraee mengatakan anggota kelompok Brigade Imam Hossein tiba di Lebanon selatan untuk memberikan bantuan kepada Hizbullah.

Menurut juru bicara tersebut, kelompok itu, yang awalnya dibentuk di Suriah, terlibat dalam bentrokan dengan tentara Israel di perbatasan Lebanon dalam beberapa pekan terakhir.

Simak berita selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Anggie Puspariana
Narator: Anggie Puspariana
Video Editor: Anggie Puspariana
Produser: Yusuf Reza Permadi

Musik: Ten Inch Spikes - Jeremy Korpas

#Israel #Iran #Hizbullah #JernihkanHarapan
Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi